Menarik Banyak Perhatian, Yayu Unru Akan Tampil Dalam Film Internasional Baru

- Kamis, 9 Februari 2023 | 09:25 WIB
Yayu Unru akan tampil di film internasional baru (Foto: Twitter/ @TarizSoliz)
Yayu Unru akan tampil di film internasional baru (Foto: Twitter/ @TarizSoliz)

KALTENGLIMA.COM - Setelah banyak menaril perhatian ketika tampil dalam serial Amerika Serikat, yakni The Last of Us. Yayu Unru dikabarkan akan tampil dalam film internasional terbaru.

Dalam serial Amerika yang tayang di HBO, Yayu berperan sebagai seorang Jendral TNI bintang 3.

Dalam serial tersebut Yayu Unru bekerja sama dengan Christine Hakim untuk menginvestigasi kasus pertama dari virus cordyceps yang menyebabkan orang-orang berubah menjadi zombie.

Baca Juga: Korban Jiwa Capai 12.000, Presiden Tayyip Erdogan Sebut Kekurangan Tim Penyelamat

Setelah tampil dalam serial tersebut, pemilih nama lengakap Andu Wahyudin Unru ini lansgung menjadi topik perbincangan di media sosial.

Kabarnya, Yayu Unru tengah mempersiapkan film internasional terbarunya.

Namun sayangnya, ia belum bisa mengungkapkan lebih banyak mengenai film tersebut.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris : Manchester United Ditahan imbang 2-2 Lawan Leeds United

"Terakhir, sekarang lagi syuting di Thailand, ada salah satu film yang judulnya belum bisa disebutin," pungkas Yayu Unru. ***

Editor: Delia Anisya Fitri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Woodz Akan Gelar Konser di Jakarta Juni Mendatang

Kamis, 23 Maret 2023 | 22:20 WIB
X